Unesa menyelenggarakan dua program, yaitu program kependidikan dan program nonkependidikan. Program kependidikan dan nonkependidikan terdiri atas:
- Jenjang Sarjana atau Strata Satu (S-1), Sarjana Terapan (D-IV),
- Pendidikan Profesi,
- Magister atau Strata Dua (S-2),
- dan jenjang Doktor atau Strata Tiga (S-3).